Jumpa Bakti dan Gembira (Jumbara) PMR dilaksanakan pada tanggal 25-31 Juli 2016 di Bumi Perkemahan Balocci Sulawesi Selatan. Hasilnya antara lain kontingen terbaik peringkat 1: Sulsel, Provinsi Riau, Nusa Tenggara Barat, Maluku dan Jambi. Peringkat terbaik 2: Provinsi Papua, Nusa Tenggara Timur, Maluku Utara, Sumatera Selatan. Peringkat terbaik 3: Sulawesi Barat, Kalimantan Barat, Sumatera Utara, Kepulauan Riau, Sulawesi Tenggara, Kalimantan Tengah, Kepualuan Bangka Nelitung, Papua Barat, Sumatera Barat, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Tengah, Bengkulu, Aceh, Banten, Lampung, Gorontalo, Sulawesi Utara, DKI Jakarta, Kalimantan Selatan, Yogyakarta, Jawa Timur, Jawa Barat, Jawa tengah dan Bali. Sedangkan untuk PMR Favorit ketiga putri dari Provinsi Gorontalo. PMR Favorit ketiga putra dari provinsi Jawa Timur, PMR Favorit kedua putri dari provinsi Bengkulu, PMR Favorit kedua putri Provinso Jawa Tengah, PMR Favorit pertama putri Sulawesi Utara dan PMR Favorit pertama putra Kalimantan Utara.
Rangkaian Kegiatan JUMBARA PMR
Sharing Perwakilan Kontingen PMR
IYC Perwakilan PMR Dari Beberapa Negara
Lokasi Peristirahatan
Aksi Cinta Lingkungan
Kunjungan Situs Purbakala
Kerajinan Tangan
Semua Provinsi Juara 1
Ketua FORPIS Nasional
Acara Penutupan
0 comments:
Post a Comment